Ada 4 Contoh Usaha Modal Kecil Paling Potensial Wajib Coba

07.11


Anda ingin memulai sebuah usaha namun hanya memiliki modal yang sangat minim?. Apakah ada dan bisa?. Jangan khawatir, berikut akan ada referensi beberapa usaha yang membutuhkan modal kecil untuk anda. Simak infonya 4 contoh usaha modal kecil paling potensial wajib coba. Dan pastinya referensi usaha-usaha dibawah ini juga sangat menjanjikan bagi anda yang benar-benar tekun menjalaninya.

Berikut adalah 4 contoh Usaha Modal Kecil Paling Potensial Wajib coba. Yaitu

1.     Usaha Di Bidang Kuliner atau makanan

Bagi anda yang memiliki modal untuk usaha kecil, maka contoh usaha yang pertama ini bisa anda gunakan. Karena usaha di bidang kuliner bisa menggunakan modal kecil. Misalkan saja anda berjualan gorengan. Anda bisa membuatnya sendiri dengan bahan-bahan yang murah dan nantinya anda bisa menjadikan adonan atau kue - kue itu menjadi banyak, dan bisa anda jual lalu anda akan mendapatkan laba.

2.     Usaha budidaya

Yang kedua ini juga bisa anda mulai dengan modal yang minim. Contoh dari usaha budidaya ini adalah, misalkan anda mempunyai lahan yang luas, gunakan lahan tersebut untuk budidaya ikan misalnya. Atau anda bisa membeli sepasang kucing betina dan jantan, lalu anda kembang biakkan, dan nantinya akan menghasilkan anak yang banyak, dan bisa anda jual.

3.     Usaha dalam bidang jasa

Usaha jasa ini juga tergolong membutuhkan modal yang sedikit. Misalkan usaha jasa yang bermodal sedikit adalah usaha translate. Anda mungkin hanya membutuhkan sebuah laptop yang sudah anda punya selama ini, dan koneksi internet.

4.     Usaha warung

Anda bisa membuka warung kecil-kecilan seperti warung kopi, karena usaha ini termasuk usaha yang membutuhkan modal yang sedikit. Usaha ini bisa anda lakukan di rumah untuk dijadikan sebagai penghasilan sampingan anda.

Itu adalah 4 contoh usaha modal kecil paling potensial wajib coba. Yang terpenting dari memulai sebuah usaha adalah keseriusan anda dalam menjalankannya. Karena percuma jika anda tidak serius menjalaninya, maka nantinya bisnis itu tidak akan berjalan dengan lancar.


Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar


Arsip Blog