Danau Toba Sumatra Utara, Lautan di Ketinggian 1000 meter

05.47


Danau Toba Sumatra Utara terletak di Provinsi Sumatera Utara Indonesia, adalah sebuah danau yang terbentuk karena adanya gempa tekto-vulkanik. Danau dengan ukuran lebar 30 kilometer dan panjang sekitar 100 kilometer ini merupakan danau terbesar di Indonesia dan bahkan Asia Tenggara. Di tengah danau ini terdapat sebuah pulau yang terbentuk karena abu vulkanik bernama Pulau Samosir. Danau Toba ini merupakan salah satu danau vulkanik terindah di Indonesia. Dengan luas yang mencapai 1.145 km2, Danau Toba  bagaikan sebuah lautan yang berada di ketinggian 1000 meter di atas permukaan laut. Selain disebut sebagai danau terluas di Asia Tenggara, danau yang memiliki kedalaman rata-rata 450 meter ini juga menjadi danau terdalam di dunia.


Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar


Arsip Blog