Manfaat Buah Bisbul atau Buah Mentega

06.28




Mungkin banyak orang belum tahu dan bertanya-tanya seperti apa itu buah bisbul. Buah bisbul atau juga dikenal sebagai buah mentega ini termasuk salah satu jenis buah langka dan berasal dari Filipina. Buah bisbul ini masih satu kerabat dengan buah kesemek dari Indonesia. Di Filipina buah bisbul dikenal dengan nama Kamagong dan tumbuh liar di hutan. Manfaat buah bisbul tentu saja yang utama sebagai bahan makanan. Di hutan buah bisbul memiliki rasa yang enak, yaitu manis dan sedikit kering. Buah bisbul memiliki aroma yang mirip dengan buah durian dan keju. Buah bisbul juga tergolong unik karena warnanya. Pada awalnya buah ini berwarna kecoklatan seperti pohonnya namun kemudian akan berubah berangsung menjadi merah terang. Jika buah sudah matang, buah akan berubah warna menjadi lebih kusam.

Meski tumbuh liar dan langka buah bisbul ini memiliki banyak manfaat. Buah bisbul terutama memiliki manfaat untuk kesehatan. Manfaat buah bisbul untuk kesehatan antara lain:

1.     Menjaga kesehatan jantung. Buah bisbul kaya akan kandungan kalium yang dapat membantu merenggangkan pembuluh darah, serta mengurangi stress pada sistem kardiovaskular jantung. Kalium juga bermanfaat untuk menurunkan tekanan darah.

2.     Memperlancar peredaran darah. Buah bisbul memiliki kandungan zat besi yang kaya. Zat besi ini dapat meningkatkan oksigenasi jaringan pada otot dan kelompok otot. Manfaat lain adalah mempercepat proses penyembuhan sel, serta meningkatkan metabolisme.

3.     Menjaga kesehatan pencernaan. Buah bisbul dikenal mengandung serat yang sangat bagus untuk pencernaan. Buah bisbul cocok dikonsumsi oleh Anda yang sedang menjalankan program diet.

Manfaat buah bisbul untuk kekebalan tubuh dan juga sistem pernapasan juga penting. Di Filipina buah bisbul lazim digunakan untuk mengobati batuk dan sesak nafas. Selain itu buah bisbul yang kaya Vitamin dan mineral juga diyakini sangat baik manfaatnya bagi sistem kekebalam tubuh. Hal ini yang membuat penduduk Filipina kerap menggunakan buah bisbul sebagai bahan obat. Buah bisbul juga mengandung antioksidan yang dapat melawan radikal bebas.


Share this :

Previous
Next Post »
1 Komentar
avatar

ituBola - Situs Judi Bola Online | Sportsbook Terlengkap & Terpercaya

Situs Judi Online Sportsbook Terpercaya, Terbaik serta Berlisensi di Indonesia. Menyediakan berbagai macam permainan Sportsbook Terlengkap.

Cukup 1 User id untuk bermain semua taruhan Permainan Meliputi :
- Sportsbook Terlengkap
• Sepak Bola
• BasketBall
• Esports
• Dan Lainnya

Menang Lebih Mudah Disini Serta Dapatkan Juga :
=> Bonus Cashback 5% (Yang dibagikan setiap Hari Seninnya).
=> Pelayanan Terbaik Dengan Customer Service 24 Jam Nonstop.

Deposit Bisa Melalui :
=> Via Bank Lokal Indonesia.
=> Via OVO, GOPAY, PULSA Telkomsel & XL/Axis Atau E-Payment Lainnya.

• Minimal Deposit 25,000 | Minimal Withdraw 50,000
• Proses Deposit & Withdraw Tercepat

Untuk Pendaftaran Hubungi Kontak Kami:
- LINE : itubola757
- WHATSAPP : +85517696120
- LIVE CHAT : ituBola

Balas


Arsip Blog